Biarkanlah aku menunggu
Menunggu waktu yang tak pernah aku tahu
Sampai kapankah itu
Terus melihat sikapmu yang benci padaku, Kasih
Relakanlah relakan hati
Menerima semua keadaan ini
Karena ini salahku
Besar dan sulit untuk termaafkan lagi, Ohh kasih
Ku tahu Kau mampu, Ku tahu Kau Mau
Tuk maafkan Aku kembali
Karena ku tak sanggup, karena ku tak cukup
Bila kau tak lengkapi aku
Karena Kaulah Ratu Untukku
Relakanlah relakan hati
Menerima semua keadaan ini
Karena ini salahku
Besar dan sulit untuk termaafkan lagi, Ohh sayang
Kaulah keindahan, didalam hidupku
Kaulah kesempurnaan, ungkapan cintaku
Jangan pernah kau pergi, tinggalkan diriku
Karena Kaulah Ratu Untukku
Ku tahu Kau mampu, Ku tahu Kau Mau
Tuk maafkan Aku kembali
Karena ku tak sanggup, karena ku tak cukup
Bila kau tak lengkapi aku
Ku tahu Kau mampu, Ku tahu Kau Mau
Tuk maafkan Aku kembali
Karena ku tak sanggup, karena ku tak cukup
Bila kau tak lengkapi aku