Back to Top

Nafa Urbach - Bersamamu Lyrics



Nafa Urbach - Bersamamu Lyrics
Official




Kau yang disana membuatku rindu
Kisah cinta antara kita yang lalu
Kau terukir indah didalam hatiku
Tak akan diriku melupakanmu

Tersenyum tertawa bersamamu
Teringat terkenang masa yang dulu

Ku ingin dirimu slalu di sini
Ku inginkan kamu seperti dulu lagi
Kau dan aku slalu didalam jiwa
Cinta dan cita slalu selamanya
Bersamamu ho oh

Kau terukir indah didalam hatiku
Tak akan diriku melupakanmu
Wow tersenyum tertawa bersamamu
Teringat terkenang masa yang dulu

Ku ingin dirimu slalu di sini
Ku inginkan kamu seperti dulu lagi
Kau dan aku slalu didalam jiwa
Cinta dan cita slalu selamanya

Ku ingin dirimu slalu di sini (di sini)
Ku inginkan kamu seperti dulu lagi
Kau dan aku slalu didalam jiwa
Cinta dan cita slalu selamanya
Bersamamu oh ho hm
Bersamamu
[ Correct these Lyrics ]

[ Correct these Lyrics ]

We currently do not have these lyrics. If you would like to submit them, please use the form below.


We currently do not have these lyrics. If you would like to submit them, please use the form below.


Indonesian

Kau yang disana membuatku rindu
Kisah cinta antara kita yang lalu
Kau terukir indah didalam hatiku
Tak akan diriku melupakanmu

Tersenyum tertawa bersamamu
Teringat terkenang masa yang dulu

Ku ingin dirimu slalu di sini
Ku inginkan kamu seperti dulu lagi
Kau dan aku slalu didalam jiwa
Cinta dan cita slalu selamanya
Bersamamu ho oh

Kau terukir indah didalam hatiku
Tak akan diriku melupakanmu
Wow tersenyum tertawa bersamamu
Teringat terkenang masa yang dulu

Ku ingin dirimu slalu di sini
Ku inginkan kamu seperti dulu lagi
Kau dan aku slalu didalam jiwa
Cinta dan cita slalu selamanya

Ku ingin dirimu slalu di sini (di sini)
Ku inginkan kamu seperti dulu lagi
Kau dan aku slalu didalam jiwa
Cinta dan cita slalu selamanya
Bersamamu oh ho hm
Bersamamu
[ Correct these Lyrics ]

Back to: Nafa Urbach



Nafa Urbach - Bersamamu Video
(Show video at the top of the page)


Performed By: Nafa Urbach
Language: Indonesian
Length: 4:17

Tags:
No tags yet